Civics education quiz ✨ 1. Sebutkan alat-alat pemersatu bangsa! 2. Apa makna

Berikut ini adalah pertanyaan dari VeniaNatasya pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Civics education quiz ✨1. Sebutkan alat-alat pemersatu bangsa!
2. Apa makna dari Bhinneka Tunggal Ika?
3. Apa hak dan kewajiban kita sebagai warga negara Indonesia?

Good luck✨
Rules :
• Beri penjelasan
• No copas
• No toxic & kata acak
• No komentar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Lima alat pemersatu bangsa Indonesia adalah sebagai berikut:

Dasar Negara Pancasila. Pancasila telah ada dalam segala bentuk kehidupan rakyat Indonesia. ...

Bendera Merah Putih sebagai Bendera Kebangsaan. Menghormati Keberagaman Suku Bangsa. ...

Lambang Negara Burung Garuda. ...

Lagu Kebangsaan Indonesia Raya, Alat Pemersatu Bangsa.

2. Bhinneka Tunggal Ika adalah moto atau semboyan bangsa Indonesia yang tertulis pada lambang negara Indonesia, Garuda Pancasila. Frasa ini berasal dari bahasa Jawa Kuno yang artinya adalah “Berbeda-beda tetapi tetap satu”. Diterjemahkan per kata, kata bhinneka berarti "beraneka ragam".

3. Wajib menjunjung hukum serta pemeritahan. Wajib ikut dan turut serta dalam usaha pertahanan serta keamanan negara. Wajib menghormati Hak Asasi Manusia (HAM) sesama manusia. Wajib ikut dan turut serta dalam upaya pembelaan negara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyaaryntxakl1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21