Sholeh merupakan anak berbakti kepada orang tua. Ketika libur sekolah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Muhammad3344 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sholeh merupakan anak berbakti kepada orang tua. Ketika libur sekolah Sholeh selalu membantu orangtuanya berjualan es kelapa muda di depan rumah. Ketika Sholeh sedang membantu orang tuanya berjualan,
Sholeh diajak oleh Ahmad untuk menjenguk Aisyah yang sedang sakit. Jelaskan sikap yang harus dilakukan
oleh Sholeh yang mencerminkan pengamalan nilai-nilai Pancasila, berikan alasannya!​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

menjenguk Aisyah yang sedang sakit dahulu, setelah selesai menjenguk ya kembali lagi berjualan, termasuk sila ke 2 karena menyampingkan urusan pribadi dahulu untuk menjenguk teman yang sedang sakit

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh foreverdanzz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21