Berikut ini adalah pertanyaan dari rifafadillah659 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Indonesia adalah negara yang kaya,baik dari segi sumber daya alam maupun keberagamannya.Ada beberapa bentuk keberagaman di Indonesia,salah satunya adalah keberagaman suku.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Salah satu contoh keberagaman suku di Indonesia misalnya Suku Batak,dengan daerah asal dari provinsi Sumatra Utara,masyarakat di daerah tersebut memiliki watak yang tegas dan berdialog dengan bahasa Batak Toba yang kental dengan orang Batak.Tak hanya keberagaman suku saja,keberagaman hasil sumber daya alam juga cukup banyak jika dihitung dari setiap asal daerahnya.Contoh yang dapat kita ambil adalah daerah Tulungagung yang terkenal dengan penghasil Marmernya dan daerah Gresik yang terkenal dengan hasil Perikanan nya.
Penjelasan:
sesuai opini pribadi,semoga membantu:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BoulevardMortanaFuns dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Jun 21