1. Apa tujuan bangsa baratmenjajah Indonesia?2. Apa yang dimaksud denganVOC?3.

Berikut ini adalah pertanyaan dari allyagarlic512 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Apa tujuan bangsa baratmenjajah Indonesia?
2. Apa yang dimaksud dengan
VOC?
3. Sebutkan bentuk-bentuk
penindasan pada masa kolonial
Belanda!
4. Jelaskan yang dimaksud
dengan Devide et Impera!
5. Sebutkan tokoh-tokoh pada
masa pergerakan nasional!
6. Sebutkan isi politik etis!
7. Siapa pencetus politik etis?
8. Sebutkan organisasi-organisasi
yang muncul setelah masa
pergerakan nasional!
9. Jelaskan makna penting dari
kebangkitan nasional!
10. Siapa perintis dan ketua
organisasi Budi Utomo?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) 1) Menguasai perdagangan rempah-rempah.

2) Menguasai wilayah strategis.

3) Mengeruk kekayaan sumber daya.

4) Turut campur dalam urusan politik.

2) Kongsi Dagang atau Perusahaan Hinda Timur Belanda, secara resmi bernama Persatuan Perusahaan Hinda Timur (bahasa Belanda: Vereenidge Oostindische Compagnie; VOC, bahasa Inggris: Dutch East India Company) didirikan pada 20 Maret 1602. VOC adalah persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk aktivitas perdagangan di Indonesia dari Negeri Kincir Angin.

3) 1) Tanam Paksa, dan hasilnya diserahkan pada Belanda.

2) Kerja Paksa, dan tidak digaji.

3) Membayak Pajak Paksa, dengan harta yang dimiliki rakyat.

4) Ketamakan Belanda.

5) Pencurian.

4) Devide Et Impera adalah kombinasi strategi orang Belanda dalam hal politik, militer, dan ekonomi yang bertujuan mendapatkan dan menjaga kekuasaan dengan cara memecah kelompok besar menjadi kelompok-kelompok kecil yang lebih mudah ditaklukkan.

5) 1) Abdul Muis.

2) Hj. Agus Salim.

3) Dr. Cipto Mangoenkoesoemo.

4) KH. Abdul Wahid Hasyim.

5) KH. Ahmad Dahlan.

6) Dewi Sartika.

7) Ki Hajar Dewantara.

8) KH. Hasyim Ash'ari.

9) Danudirja Setiabudi.

10) H. Ir. Juanda Kartawijaya.

11) Hj. Fahrudin

12) R.A Kartini

6) Irigasi, edukasi, dan emigrasi.

7) 1) Eduard Douwes Dekker.

2) Pieter Brooshooft.

3) Conrad Theodore Van Deventer.

4) Jacques Henrij Abendanon.

8) 1) Sarekat Islam.

2) Boedi Oetomo.

3) Muhammadiyah.

4) Indische Partij.

5) Partai Komunis Indonesia.

6) Gerakan Pemuda / Tri Koro Dharmo / Jong Java.

7) Taman Siswa.

8) Partai Nasional Indonesia.

9) Bangkitnya nasionalisme, persatuan dan kesatuan yang menjadi landasan berdirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

10) Dr. Soetomodan para mahasiswaSTOVIA yaitu Goenawan Mangoenkoesoemo dan Soeraji pada tanggal 20 Mei 1908. Digagaskan oleh Dr. Wahidin Sudirohusodo.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RaniyahFarah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21