Mahasiswa merupakan golongan yang paling gencar menyuarakan tuntutan reformasi. Peristiwa

Berikut ini adalah pertanyaan dari sai031 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mahasiswa merupakan golongan yang paling gencar menyuarakan tuntutan reformasi. Peristiwa yang mendorong mahasiswa menyuarakan tuntutan reformasi pada 1998 ditunjukkan oleh pilihan . . . . A.Pelaksanaan pemilu 1997 yang dianggap belum mencerminkan sistem demokrasi Pancasila

B.Kegagalan pemerintah mengatasi berbagai gejolak sosial yang terjadi dalam masyarakat

C.Likuidasi beberapa bank nasional yang menyebabkan perekonomian bangsa terganggu

D.Ketidakcakapan pemerintah melaksanakan pemerintahan bersifat desentralisasi desentralisasi

E.Penetapan kembali Soeharto sebagai Presiden Republik Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Pelaksanaan pemilu 1997 yang di anggap belum mencerminkan sistem demokrasi pancasil

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saputramhmmdirfan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21