Tugas Mandiri 5.2Coba kalian cari informasi di internet atau sumber

Berikut ini adalah pertanyaan dari riantidemma pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tugas Mandiri 5.2Coba kalian cari informasi di internet atau sumber lain tentang nama provinsi
beserta nama bahasanya, rumah adat dan tariannya. Kemudian, tuliskan dalam
kolom berikut.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. NTB, Bahasa Sasak, Mbaru Niang(RA), Mpaa Lengo(T).

2. Kalimantan Barat, Bahasa Melayu Pontianak, Istana Kesultanan Pontianak(RA), Monong(T).

3. Gorontalo, Bahasa Gorontalo, Souraja(RA), Paule Cinde(T).

4. Sulawesi Utara, Bahasa Manado, Pewaris(RA), Polopalo(T).

5. Maluku, Bahasa Alune, Baileo(RA), Lenso(T).

6. Papua, Bahasa Foya, Honai(RA), Selamat Datang(T).

7. NTT, Bahasa Abui, Musalaki(RA), Perang(T).

8. Bali, Bahasa Sasak, Gapura Candi Bentar(RA), Pendet(T).

9. Banten, Bahasa Sunda Banten, Kasepuhan(RA), Topeng(T).

10. Jawa Tengah, Bahasa Jawa, Joglo(RA), Gandrung(T).

Kepanjangan:

RA: Rumah Adat.

T: Tarian.

semoga membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shoxsha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21