Berikut ini adalah pertanyaan dari 20norlatifah10 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
tentang warga goyang rong.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Gotong Royong di Hari Minggu
Pada hari Minggu pukul 07:00 ada kegiatan gotong royong di Desa Padang, daerah rumahku. Semua masyarakat yang ada di kampungku sudah bersiap-siap membawa alat kebersihan dan bersiap-siap di lapangan bola Desa Padang untuk mendengarkan arahan dari Kepala Desa Padang dalam rangka gotong royong membersihkan daerah sekitar. Hasil yang di dapat dari musyawarah bersama yaitu membersihkan selokan yang di penuhi sampah dan dedaunan,sampah yang berserakan di mana-mana dan rumput-rumput liar yang telah meluas.
Masyarakat pun bergotong royong untuk membersihkan selokan atau saluran air yang di penuhi sampah dan dedauan,jika tidak di bersihkan maka akan berdampak negative bagi masyarakat kampung, membersihkan sampah-sampah yang berserakan, menyabut rumput liar dan Ada juga yang kebagian bersih-bersih jalanan. Semua masyarakat begitu semangat untuk membersihkan kampung yang kotor mulai dari anak-anak sampai dewasa. Pada saat itu saya dan ketiga teman saya mendapat bagian membersihkan selokan yang sangat kotor. Setelah sudah bersih semua kami semua sangat senang dan bahagia setelah melihat kampung yang bersih dari sampah.
Kondisi lingkungan yang bersih di tengah masyarakat akan membangun rasa kebersamaan yang bisa terwujud melalui gotong royong . Tujuannya untuk menciptakan lingkungan bersih, indah dan nyaman. Setelah gotong royong selesai, kami semua di jamukan makanan yang telah di siapkan oleh ibu-ibu yang mendapat bagian untuk memasak dan kami menikmatinya. Setelah makan bersama kami pun berkumpul untuk menutup penyelenggaraan gotong royong ini, untuk mendengarkan pengarahan dari Kepala Desa bahwa masyarakat harus menjaga dan merawat kebersihan lingkungan agar kelestarian nya bisa terjaga dengan baik.
yg dibawah gk usah di tulis
Cerpen oleh Selfina Oktarani
(Siswi SMA Negeri 1 Manggar/53)
(Admin, HR)
Penjelasan:
btw umur brp
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizqiaditya14 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 Oct 22