Berikut ini adalah pertanyaan dari sangkarmanok60 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2.Tulislah tiga kewajiban manusia dalam menggunakan sumber energi dalam kehidup
sehari-hari
3 Berilah tiga contoh hak setiap orang dalam memanfaatkan sumber energi!
4. Sebutkan contoh perilaku hemat energi!
5. Sebutkan contoh perilaku boros energi!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.karena banyak dari sumber energi yang kita gunakan tidak dapat diperbarui sehingga harus digunakan dengan bijak.
2.•Kita wajib menghemat penggunaan energi dalam kehidupan sehari-hari.
•Kita wajib untuk menggunakan energi dengan bijaksana dan untuk tujuan positif.
•Kita wajib ikut serta menjaga kelestarian alam agar ketersediaan energi pun bisa
3.Hak dalam menggunakan energi :
•Mendapat kebebasan dalam menggunakan energi.
•Terpenuhinya kebutuhan akan berbagai jenis energi.
•Mendapat kemudahan dalam melakukan inovasi energi alternatif.
•Mendapatkan tarif untuk membayar energi secara wajar.
4.contoh perilaku hemat energi:
•mengurangi penggunaan kendaraan bermotor.
•menggunakan transportasi umum •mematikan televisi bila tidak ditonton.
•mematikan kipas angin dan air conditioner bila tidak ada orang di ruangan.
•mematikan lampu saat siang hari.
•mematikan kompor bila tidak digunakan.
5.sikap boros energi merupakan tindakan menggunakan energi secara berlebihan dan tidak tepat guna. Artinya energi digunakan untuk hal atau aktivitas yang kurang penting.
semoga membantu all
jan lupa follow
(づ ̄ ³ ̄)づ
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lindanovitasr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jul 21