21. Motor atau semboyan bangsa Indonesia dapat ditemukan dalam kitab

Berikut ini adalah pertanyaan dari riaajeng20 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

21. Motor atau semboyan bangsa Indonesia dapat ditemukan dalam kitab Sutasoma yang ditulis oleh Mpu Tantular pada abad IX di masa Kerajaan Majapahit. Makna inti dari Bhineka Tunggal Ika adalah *4 poin
a. Berbeda-beda tetap satu jua
b. Meski bersatu kita tetap berbeda
c. Tenggang rasa untuk menutupi perbedaan
d. Jika ingin jadi pemimpin, maka harus mau dipimpin​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Berbeda beda tetap satu jua

Penjelasan:

Bhinneka punya arti 'beraneka ragam'. Kata tunggal berarti 'satu' dan ika berarti 'itu'. Sehingga, bila mengacu berdasarkan arti secara harfiahnya, 'Bhinneka Tunggal Ika' memiliki arti 'beraneka ragam itu satu'.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh radhiyabelqis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21