Berikut ini adalah pertanyaan dari anamdoank26 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Hak-hak Tersangka :
(1) Tersangka berhak segera mendapat pemeriksaan oleh penyidik dan selanjutnya dapat diajukan kepada penuntut umum
(2) Tersangka berhak perkaranya segera dimajukan ke pengadilan oleh penuntut
umum
(3) Tersangka berhak segera diadili oleh pengadilan
Hak-hak terdakwa :
(1) Dalam pemeriksaan pada tingkat penyidikan dan pengadilan,terdakwa berhak untuk setiap waktu mendapat bantuan juru bahasa sebagaimana dimaksud dalam Pasal 177
(2) Dalam hal terdakwa bisu dan atau tuli diberlakukan ketentuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 178
(3)terdakwa yang dikenakan penahanan berhak menghubungi penasihat hukumnya sesuai dengan ketentuan undang-undang ini
Penjelasan:
Semoga membantu⊂(・﹏・⊂)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bsjsiadkskn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 16 Jul 21