Berikut ini adalah pertanyaan dari Alyawidyawati pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pemungutan suara atau voting adalah pengambilan keputusan bersama dilakukan berdasarkan suara terbanyak. Setelah musyawarah dilakukan, namun tidak mencapai kesepakatan maka boleh dilakukan pemungutan suara
Penjelasan:
Ada dua cara untuk mengambil keputusan bersama, yaitu: musyawarah dan pemungutan suara. Musyawarah adalah kegiatan berdiskusi untuk memutuskan suatu hal dan mendapat kesepakatan bersama (mufakat) yang paling baik untuk kepentingan bersama. Contohnya adalah melakukan diskusi dan rapat.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ephemeral25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 29 Oct 22