Sebutkan organisasi yang terbentuk setelah organisasi Budi Utomo dan jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari melaniwike58 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan organisasi yang terbentuk setelah organisasi Budi Utomo dan jelaskan tujuan organisasi tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

  • Sarekat Islam.
  • Sarekat Islam.Indische Partij.
  • Sarekat Islam.Indische Partij.Muhammadiyah.
  • Sarekat Islam.Indische Partij.Muhammadiyah.Trikoro Dharmo.

Tujuan organisasi Budi Utomo yang semula hanya mendirikan suatu dana pelajar, diperluas dengan jangkauan yang kelak memungkinkan berdirinya organisasi Budi Utomo.

Organisasi yang muncul setelah berdirinya Budi Utomo diantaranya adalah sebagai berikut ini : 1. Serekat Islam : SDI merupakan organisasi ekonomi yang berdasarkan pada agama Islam dan perekonomian rakyat sebagai dasar penggeraknya. Di bawah pimpinan H. Samanhudi, perkumpulan ini berkembang pesat hingga menjadi perkumpulan yang berpengaruh. R.M. Tirtoadisurjo pada tahun 1909 mendirikan Sarekat Dagang Islamiyah di Batavia.2. Indische Partij : adalah partai politik pertama di Hindia Belanda, berdiri tanggal 25 Desember 1912. Didirikan oleh tiga serangkai, yaitu E.F.E Douwes Dekker, Tjipto Mangoenkoesoemo dan Suwardi Suryaningrat yang merupakan organisasi orang-orang Indonesia dan Eropa di Indonesia. 3. Muhammadiyah : Muhammadiyah adalah sebuah organisasi Islam yang besar di Indonesia. Nama organisasi ini diambil dari nama Nabi Muhammad SAW, sehingga Muhammadiyah juga dapat dikenal sebagai orang-orang yang menjadi pengikut Nabi Muhammad SAW.4. Trikoro Dharmo : Tri Koro Dharmo didirikan oleh Satiman Wiryosanjoyo, Kadarman, dan Sudarno pada 7 Maret 1915. ... Dalam buku 45 Tahun Sumpah Pemuda (1974) karya Sudiro dkk, Tri Koro Dharmo memiliki arti 'tiga tujuan mulia' yaitu, sakti, budi dan bakti.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh taeninnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21