Jelaskan subyektif , yang berkaitan dengan identitas nasional historis, politik,

Berikut ini adalah pertanyaan dari haryadimdobu pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan subyektif , yang berkaitan dengan identitas nasional historis, politik, sosial budaya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

FAKTOR HISTORIS: Adanya persamaan nasib , yaitu penderitaan bersama dibawah penjajahan bangsa asing lebih kurang selama 350 tahun

FAKTOR SOSIAL: Adanya keinginan bersama untuk merdeka , melepaskan diri dari belenggu penjajahan

FAKTOR POLITIK & BUDAYA: Adanya kesatuan tempat tinggal , yaitu wilayah nusantara yang membentang dari Sabang sampai Merauke. Serta meniliki cita-cita bersama untuk mencapai kemakmuran dan keadilan sebagai suatu bangsa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21