Pancasila sebagai dasar negara mulai dirumuskan dalam sidang BPUPKI sampai

Berikut ini adalah pertanyaan dari masagusomarg pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pancasila sebagai dasar negara mulai dirumuskan dalam sidang BPUPKI sampai dengan penetapan oleh PPKI. Proses perumusan dan penetapan ini berjalan dengan alot karena terjadinya perbedaan paham antarpeserta rapat tentang rumusan dasar negara terutama soal agama dan negara. Namun kita bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, pada akhirnya para pendiri negara mencapai satu persetujuan atau kesepakatan untuk menetapkan. Uraian di atas menunjukkan bahwa Pancasila adalah ……A.Jiwa bangsa bangsa Indonesia

B.Cita-cita bangsa Indonesia

C.Kepribadian bangsa
Indonesia

D.Perjanjian luhur bangsa Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b. cita cita bangsa Indonesia

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mldztlntm dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21