Pada saat Sidang BPUPKI yang pertama yang dilaksanakan pada tanggal

Berikut ini adalah pertanyaan dari syifaerine pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada saat Sidang BPUPKI yang pertama yang dilaksanakan pada tanggal 29 Mei sd 1 Juni 1945 ada tiga Tokoh yang menyampaikan usulan tentang Rumusan Dasar Negara, masimg-masing tokoh menyampaikan Rumusan yang berbeda dan perbedaan-perbedaan itu adalah hal yang biasa sebagai bentuk ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Multikulturalisme

Penjelasan:

Multikulturalisme berasal dari kata multi dan kultural, multikulturalisme adalah sebuah ideologi yang mengakui dan mengagungkan perbedaan. Perbedaan yang dimaksud adalah perbedaan orang per orang atau perbedaan budaya, seperti perbedaan nilai-nilai, sistem, budaya, kebiasaan, dan politik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ludwighasibuan04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Mar 22