jelaskan kepentingan masyarakat apa saja yang dilindungi oleh hukum​

Berikut ini adalah pertanyaan dari elmilase22 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan kepentingan masyarakat apa saja yang dilindungi oleh hukum​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:a. Kepentingan umum

(1) kepentingan negara sebagai badan hukum untuk mempertahankan kepribadian dan hak miliknya.a

(2) kepentingan negara sebagai penjaga kepentingan-kepentingan masyarakat.

b. Kepentingan masyarakat

(1) kepentingan kedamaian.

(2) kepentingan perlindungan dalam jaminan lembaga-lembaga sosial.

(3) kepentingan masyarakat dalam kemerosotan moral.

(4) kepentingan masyarakat dalam pemeliharaan sumber-sumber sosial;.

(5) kepentingan pelanggaran hak.

(6) kepentingan kesejahteraan sosial masyarakat.

c. Kepentingan pribadi

(1) kepentingan-kepentingan individu, contohnya perlindungan terhadap hidup, kehendak, berpendapat,

(2) kepentingan-kepentingan keluarga, contohnya perlindungan bagi lembaga perkawinan;.

(3) kepentingan-kepentingan hak milik, contohnya perlindungan harta benda.

Maaf ya klok salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh seviaamelia16juni dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jan 22