Perhatian pernyataan-pernyataan berikut! 1) hukum dikatakan memaksa karena memang harus

Berikut ini adalah pertanyaan dari Helmiarrizal1944 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatian pernyataan-pernyataan berikut! 1) hukum dikatakan memaksa karena memang harus ditaati dan dijalankan oleh setiap warga negara tanpa terkecuali. 2) Hukum dikatakan memikat karena bagi siapa saja yang melanggar akan dikenal sanksi yang tegas. 3) Hukum dikatakan memaksa karena bagi siapa saja yang melanggar akan dikenai sanksi tegas. 4) Hukum dikatakan mengikat karena harus ditaati dan dijalankan oleh setiap warga tanpa kecuali. Pernyataan yang benar ditunjukan pada nomor

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jawabannya yg Nomer 4

Penjelasan:

Hukum ada untuk mengatur sesuatu yg ada dimuka bumi ini bertujuan untuk melestarikannya dan jangan sampai punah & bertujuan untuk mengatur jalan menuju ke kehidupan yg lebih baik...

>| Maap kalo salah |<

☆¤••》Semoga membantu《••¤☆

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LalitaX dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Jul 21