Berikut ini adalah pertanyaan dari suryadarmaputra22 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Saat ini kita mengetahui bahwa masih banyak anak-anak usia wajib sekolah tetapi tidak mendapatkan pendidikan secara layak dengan alasan anggaran pendidikan sangat terbatas padahal menurut UUD NRI 1945 menyebutkan bahwa anggaran pendidikan berjumlah 20% dari anggaran pembelanjaan negara, setujukah anda? Jelaskan alasanya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Setuju, Karena seluruh generasi muda akan membangun bangsa kita suatu hari nanti, dan jika ada yang tidak mendapat pendidikan maka hancurlah mimpi itu dengan sendirinya
20% dari anggaran pembelanjaan negara seharusnya cukup untuk membiayai pendidikan generasi muda diluar sana
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iqbaalarganteng dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 05 Jan 22