Berikut ini adalah pertanyaan dari auraputra211 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
contoh dalam lingkungan sekolah
-saling menghargai, antara teman dan tidak membeda- bedakan dalam berteman
- saling membantu jika ada teman yg sedang kesulitan
- bergotong royong dalam melakukan kegiatan contoh bersih bersih lingkungan skolah
- menghargai pndapat teman
dalam lingkungn masyarakat
- saling gotong royong dan bekerja sama untuk menyelesaikan suatu masalah masyarakat
- saling sapa / mengucapkan salam saat bertemu
-saling membantu jika ada tetangga yg terkena musibaah
dalam lingkungan keluarga
menerapkan sikap patriotisme dalam keluarga
- membantu kedua orang tua
- mendengarkan nasihatnya
- menjaga nama baik keluarga
Maaf kalo salah:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jeanetsinaga4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 23 Jul 21