Berikut ini adalah pertanyaan dari rafidasamsung97 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Berikut ini ialah merupakan penjelasan mengenai ancaman dibidang politik, ekonomi, ideologi, seni budaya, pertahanan, dan keamanan :
Ancaman Integrasi Nasional dalam bidang ideologi, ialah merupakan ancaman yang dinilai mempunyai kemampuan yang membahayakan pemikiran masyarakat suatu negara sehingga akan mengancam terhadap dasar falsafah Negara yaitu Pancasila.
Ancaman Integrasi Nasional dalam bidang politik, ialah merupakan setiap usaha dan kegiatan baik dalam maupun luar negeri yang dimana dikategorikan sebagai hal yang membahayakan dan memecah belah persatuan dengan mengatas namakan politik.
Ancaman Integrasi Nasional dalam bidang ekonomi, ialah merupakan salah satu penentu posisi tawar setiap negara dalam pergaulan internasional, ancaman integrasi nasional dalam bidang ekonomi dibagi menjadi dua, ancaman internal dan eksternal.
Ancaman Integrasi Nasional dalam bidang sosial, ialah merupakan ancaman yang berasal dari masyarakat dimana pengertian masyarakat adalah sekelompok orang yang membentuk sebuah sistem semi tertutup yang dimana sebagian besar berinteraksi antara individu-individu yang berada dalam kelompok tersebut.
Ancaman Integrasi Nasional dalam bidang budaya, ialah merupakan suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi.
Ancaman Integrasi Nasional dalam bidang Pertahanan dan Keamanan Negara, ialah merupakan segala usaha untuk mempertahankan kedaulatan negara, keutuhan wilayah sebuah negara dan keselamatan segenap bangsa dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa dan negara.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang Mengapa integrasi nasional sangat diperlukan dalam membentuk integrasi nasional yomemimo.com/tugas/14067509
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 11
Mapel: PPKn
Bab: Bab 7 - Menatap Tantangan Integrasi Nasional
Kode: 11.9.7
Kata Kunci: integrasi nasional, NKRI, bangsa Indonesia
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ululimamah76 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 31 Jul 21