Sebutkan masing-masing 5 kementerian negara RI dan lembaga pemerintah non

Berikut ini adalah pertanyaan dari taupikfirmansyah194 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan masing-masing 5 kementerian negara RI dan lembaga pemerintah non Kementrian RI​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban & Penjelasan:

5 kementerian Negara Republik Indonesia:

- Menteri BUMN

- Menteri Kesehatan

- Menteri Pendidikan

- Menteri Luar Negeri

- Menteri Agama

Lembaga Pemerintahan Non Kementrian Republik Indonesia:

-  Arsip Nasional Republik Indonesia , tugasnya  yang sangat penting dalam penyelenggaraan pemerintahan saat ini karena Arsip sendiri memiliki fungsi yang sangat vital sebagai memori kolektif bangsa, selain itu ANRI juga berperan sebagai pembina Kearsipan Nasional sesuai dengan Pasal 8 Ayat 1 Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2009.

- Badan Ekonomi Kreatif , tugasnya membantu Presiden dalam merumuskan, menetapkan, mengoordinasikan, dan sinkronisasi kebijakan ekonomi kreatif di bidang: aplikasi dan game developer , arsitektur, dll

- Badan Informasi Geospasial , bertugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang informasi geospasial.

- Badan Intelijen Negara ,  bertugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang intelijen.  

- Perpustakaan Nasional Republik Indonesia , bertugas melaksanakan tugas pemerintahan dalam bidang perpustakaan yang berfungsi sebagai perpustakaan pembina, perpustakaan rujukan, perpustakaan deposit, perpustakaan penelitian, perpustakaan pelestarian, dan pusat jejaring perpustakaan, serta berkedudukan di ibukota negara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BenTimothy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 Jan 22