7. Menjunjung tinggi hukum dan pemerintahan merupakan kewajiban warga negara.Salah

Berikut ini adalah pertanyaan dari adlyf0231 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

7. Menjunjung tinggi hukum dan pemerintahan merupakan kewajiban warga negara.Salah satu contoh pelaksanaan kewajiban tersebut adalah ....
a. menggantikan tugas polisi menghukum orang yang dianggap bersalah
b. menghormati kepala daerah dan kepala pemerintahan yang kita pilih
C. menangkap dan menghukum pencuri bersama warga lingkungan
d. mematuhi peraturan perundang-undangan dengan penuh kesadaran

tolong dijawab ya kak:)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d. memaruhi peraturan perundang-undangan dengan penuh kesadaran

Penjelasan:

semoga membantu, maaf kalau salah

goodluck:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindavitalestari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21