Satu buah kegiatan usaha tidak akan dapat memenuhi kebutuhan manusia

Berikut ini adalah pertanyaan dari narafa09 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Satu buah kegiatan usaha tidak akan dapat memenuhi kebutuhan manusia karena​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Jawaban terverifikasi ahli

4.0/5

62

FajriNF1

Manusia dalam kehidupannya senantiasa menginginkan kesejahteraan. Manusia menginginkan agar seluruh kebutuhan hidupnya terpenuhi. Untuk memenuhi kebutuhan hidupnya tersebut, manusia melakukan suatu kegiatan dalam bentuk usaha. Kegiatan manusia yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya disebut kegiatan ekonomi.

Secara umum, kegiatan ekonomi yang dilakukan manusia dapat digolongkan atas tiga jenis.  

-    Menghasilkan atau memproduksi berbagai jenis barang dan jasa

-    Mendistribusikan barang dan jasa

-    Mengkonsumsi barang-barang dan jasa

Jenis Kegiatan Usaha Ekonomi di Masyarakat  

Kegiatan usaha manusia yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, yang dilakukan oleh masyarakat sangat beragam jenisnya atas bidang pertanian, perdagangan, jasa dan industri.

Jenis-jenis Pengelolaan Usaha

Usaha ekonomi yang dilakukan oleh masyarakat Indonesia pada dasarnya dilakukan oleh perorangan dan kelompok. Misalnya kegiatan bidang pertanian seperti perkebunan ada yang dilakukan secara perorangan dan ada yang dilakukan secara berkelompok.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh defriaman0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Feb 22