Hari minggu kemarin, warga desaSukasari mengadakan gotong royongmembuat biopori untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari gatauuu91 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hari minggu kemarin, warga desaSukasari mengadakan gotong royong
membuat biopori untuk mencegah
banjir. Pak Made yang merupakan
orang bali mendapat bagian untuk
menangani pembuatan lubang. Pak
Sihombing dengan bebrapa warga
mengangkat pipa yang akan ditanam
di lubang. Pak Joko sebagai ketua RT
yang mengkoordinir semua kegiatan
dengan suaranya yang khas orang
jawa. Bu Nababan bagian konsumsi
dengan semangat memasak
makanan di dapur umum. Mereka
bekerjasama dan saling membantu
untuk menyelesaikan sebelum
matahari tenggelam.


a. Agama
b. Adat Budaya
c. Suku
d. Kesenian​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Adat Budaya

Penjelasan:

Maaf Kalo Salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arulfirmansyah60 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21