3. Makna dari semboyan bangsa Indonesia bersatu kita teguh yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari badra36 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Makna dari semboyan bangsa Indonesia bersatu kita teguh yaitu .... A. prinsip bangsa Indonesia untuk merdeka dari penjajahan tanpa syarat B. berbagai perbedaan yang ada menjadi suatu masalah besar sehingga muncul suatu perpecahan C. menyatunya berbagai perbedaan yang ada menjadi suatu kesatuan yang utuh sehingga muncul suatu kekuatan D. dengan penuh pengorbanan dan perjuangan mempertahankan semangat kedaerah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C .

penjelasan.

perbedaan yg ada di satukan dlm ikatan sumpah pemuda sehingga sifat perjuangan kedaerahan menjadi bersifat nasional.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayuruswandi15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21