Berikut ini adalah pertanyaan dari kingyiert pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1 Undang-undang merupakan peraturan perundang-undangan yang dibentuk oleh DPRdengan persetujuan bersama Presiden dengan materi muatan yang harus diatur sebagai
berikut ini, kecuali..
a. Pengaturan lebih lanjut mengenai ketentuan UUD 1945
b. Perintah suatu undang-undang untuk diatur dengan undang-undang
c. Pemenuhan kebutuhan hukum dalam masyarakat
d. Penyesuaian terhadap hukum di negara lain
2 Peraturan pemerintah pengganti Undang-undang ditetapkan apabila..
a. Terdapat suatu keadaan yang bersifat memaksa dan memerlukan tindakan yang
cepat dan tepat
b. Adanya kepentingan dari pemerintah untuk menetapkan suatu undang-undang
tertentu
c. Undang-undang yang lama bersifat kaku atau rigid
d. Adanya tindak lanjut dari putusan mahkamah konstitusi yang dilakukan oleh DPR
atau Presiden
3 Pernyataaan yang benar tentang peraturan pemerintah pengganti undang-undang
adalah..
a. Peraturan perundang-undangan di bentuk oleh DPR dengan persetujuan bersama
presiden
b. Peraturan pemerintah pengganti undang-undang ditetapkan oleh presiden dalam
hal ihwal kegentingan yang memaksa
c. Undang-undang dan peraturan pemerintah pengganti undang-undangmemiliki
kedudukan yang sederajat
d. Rancangan peraturan penganti undang-undang diajukan oleh presiden dengan
DPR
4 Tahapan pertama proses usulan pembuatan undang-udangyang diajukan oleh DPR
adalah
a. Pembahasan rancangan undang-undang oleh menteri yang ditugaskan presiden
bersama DPR
b. Pengajuan rancangan undang-undang secara tertulis kepada presiden
c. Rancangan undang-undang disahhkan oleh presiden menjadi undang-undang
d. Persetujuan bersamaoleh DPR dan presiden
5 Peraturan perundang-undangan yang dibuat presiden karna hal mendesak disebut
a. Peraturan presiden
b. Peraturan pemerintah
c. Peraturan darurat
d. Peraturan pemerintah pengganti undang-undang
Tolong bantu dong kak
berikut ini, kecuali..
a. Pengaturan lebih lanjut mengenai ketentuan UUD 1945
b. Perintah suatu undang-undang untuk diatur dengan undang-undang
c. Pemenuhan kebutuhan hukum dalam masyarakat
d. Penyesuaian terhadap hukum di negara lain
2 Peraturan pemerintah pengganti Undang-undang ditetapkan apabila..
a. Terdapat suatu keadaan yang bersifat memaksa dan memerlukan tindakan yang
cepat dan tepat
b. Adanya kepentingan dari pemerintah untuk menetapkan suatu undang-undang
tertentu
c. Undang-undang yang lama bersifat kaku atau rigid
d. Adanya tindak lanjut dari putusan mahkamah konstitusi yang dilakukan oleh DPR
atau Presiden
3 Pernyataaan yang benar tentang peraturan pemerintah pengganti undang-undang
adalah..
a. Peraturan perundang-undangan di bentuk oleh DPR dengan persetujuan bersama
presiden
b. Peraturan pemerintah pengganti undang-undang ditetapkan oleh presiden dalam
hal ihwal kegentingan yang memaksa
c. Undang-undang dan peraturan pemerintah pengganti undang-undangmemiliki
kedudukan yang sederajat
d. Rancangan peraturan penganti undang-undang diajukan oleh presiden dengan
DPR
4 Tahapan pertama proses usulan pembuatan undang-udangyang diajukan oleh DPR
adalah
a. Pembahasan rancangan undang-undang oleh menteri yang ditugaskan presiden
bersama DPR
b. Pengajuan rancangan undang-undang secara tertulis kepada presiden
c. Rancangan undang-undang disahhkan oleh presiden menjadi undang-undang
d. Persetujuan bersamaoleh DPR dan presiden
5 Peraturan perundang-undangan yang dibuat presiden karna hal mendesak disebut
a. Peraturan presiden
b. Peraturan pemerintah
c. Peraturan darurat
d. Peraturan pemerintah pengganti undang-undang
Tolong bantu dong kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
jawaban nomor satu
adalah C
jawaban nomor 2
adalah D
jawaban nomor 3
adalah A
jawaban yang 4
adalah A
jawaban nomor 5
adalah C
Penjelasan:
Mahon maaf jika kurang tepat
hanya ingin membantu saja
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tantisolikha108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Feb 22