Berikut ini adalah pertanyaan dari mynameitsnotyourbisn pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Selain wilayah laut, darat, dan udara, Indonesia juga memiliki wilayah ekstrateritorial, yaituA. Wilayah negara kita yang diklaim oleh negara lain yang kemungkinakan besar bisa kita rebut kembali.
B. Wilayah negara kita yang berada di daerah/perairan internasional. Perwujudan dari wilayah ini adalah kapal-kapal berbendara Indonesia.
C. Wilayah negara kita yang berada di daerah perbatasan dengan negara lain. Perwujudan dari wilayah ini adalah kantor-kantor yang menjaga garis batas negara.
D. Wilayah negara kita yang dalam kenyataannya terdapat di wilayah negara lain. Perwujudan dari wilayah ini adalah kantor-kantor perwakilan diplomatik Republik Indonesia di negara lain
B. Wilayah negara kita yang berada di daerah/perairan internasional. Perwujudan dari wilayah ini adalah kapal-kapal berbendara Indonesia.
C. Wilayah negara kita yang berada di daerah perbatasan dengan negara lain. Perwujudan dari wilayah ini adalah kantor-kantor yang menjaga garis batas negara.
D. Wilayah negara kita yang dalam kenyataannya terdapat di wilayah negara lain. Perwujudan dari wilayah ini adalah kantor-kantor perwakilan diplomatik Republik Indonesia di negara lain
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D. Wilayah negara kita yang dalam kenyataannya terdapat di wilayah negara lain. Perwujudan dari wilayah ini adalah kantor-kantor perwakilan diplomatik Republik Indonesia di negara lain
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwiaul615 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 02 Jan 22