Tuliskan 3 adat istiadat yang ada di daerah tempat tinggalmu

Berikut ini adalah pertanyaan dari amradire1976 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan 3 adat istiadat yang ada di daerah tempat tinggalmu atau adat istiadat yang berkembang di Indonesia !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sekaten

2.Tingkeban

3. Tedak Siten

Penjelasan:

Sekaten adalah upacara tradisional Jawa yang diadakan dalam 7 hari sebagai peringatan Maulid Nabi Muhammad. Upacara ini berasal dari kota Surakarta dan Yogyakarta.

Upacara tingkeban atau mitoni dilakukan ketika seorang perempuan hamil denga kandungan berusia 7 bulan.

Upacara tedak siten adalah upacara tradisional Jawa yang diadakan untuk bayi berusia 8 bulan ketika mereka mulai belajar berjalan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agnestunjungsari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Jul 21