Jelaskan dan uraikanlah perbandingan ideologi Pancasila dengan ideologi lain!

Berikut ini adalah pertanyaan dari rairizal549 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan dan uraikanlah perbandingan ideologi Pancasila dengan ideologi lain!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia memiliki berbagai perbedaan dengan sistem ideologi liberal dan komunis maupun ideologi-ideologi lainnya. Pancasila mengakui dan melindungi baik hak individu maupun masyarakat baik dibidang ekonomi maupun dibidang politik. Dengan demikian ideologi kita mengakui secara selaras baik kolektif maupun individualisme. Demokrasi yang dikembangkan bukan semata politik seperti ideologi komunis tapi juga ekonomi dalam sistem liberal, dasar perekonomian bukan usaha bersama dan kekeluargaan namun kebebasan individu untuk berusaha sedangkan dalam sistem komunis negara yang mendominasi bukan warga negara. Lebih jelasnya perbedaan ideologi pancasila dengan ideologi lainnya adalah.

Pancasila

Menjunjung tinggi dari keadilan dan juga berbagai macam keberdaan yang dimiliki oleh individu dan juga masyarakat

Terdapat sebuah peranan negara guna untuk menghentikan adanya monopoli yang berada di dalam negara

Diizinkan untuk melakukan pemilihan dari salah satu agam ayang ada

Masyarakat dan individu diakui keberdaan dari mereka

Terdapat sebuah arti hidup oleh seorang individu apabila mereka hidup di tengah masyarakat

Adanya sebuah keseimbangan dari seluruh aspek kehidupan.

Ideologi Lainnya

Hukum diberikan untuk memberikan perlindungan terhadap individu dan kebersamaan.

Ada peran negara sangat kecil, besar, hingga dominan pada bidang ekonomi.

Agama menjadi urusan pribadi dan ada pula yang menganggap sebagai sebuah candu.

Ada yang menganggap individu lebih penting dari masyarakat dan masyarakat diatas individu.

Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah Pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia memiliki berbagai perbedaan dengan sistem ideologi liberal dan komunis maupun ideologi-ideologi lainnya. Pancasila mengakui dan melindungi baik hak individu maupun masyarakat baik dibidang ekonomi maupun dibidang politik. Dengan demikian ideologi kita mengakui secara selaras baik kolektif maupun individualisme. Selain itu di dalam pancasila juga terdapat sebuah peranan negara guna untuk menghentikan adanya monopoli yang berada di dalam negara serta adanya sebuah keseimbangan dari seluruh aspek kehidupan.

Penjelasan:

jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh destaulandari90 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22