Berikut ini adalah pertanyaan dari akurapopomas pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah konstitusi Indonesia yang mengatur tentang keberadaan lembaga-lembaga negara beserta tugas dan fungsinya, yang mana salah satunya mengatur adanya hubungan kerjasama antara lembaga-lembaga negara. Bukti hubungan kerjasama antara lembaga negara dalam penyelengaraan negara ditunjukkan pada pernyataan .... *A. Presiden dibantu oleh menteri-menteri negara
B. Presiden dan wakil presiden dipilih dalam satu pasang oleh rakyat
C. Dewan Perwakilan Rakyat memegang kekuasaan membentuk undang-undang
D. Majelis Permusyawaratan Rakyat berwenang mengubah dan menetapkan Undang-Undang Dasar
E. Presiden berhak mengajukan rancangan undang – undang kepada dewan perwakilan rakyat
B. Presiden dan wakil presiden dipilih dalam satu pasang oleh rakyat
C. Dewan Perwakilan Rakyat memegang kekuasaan membentuk undang-undang
D. Majelis Permusyawaratan Rakyat berwenang mengubah dan menetapkan Undang-Undang Dasar
E. Presiden berhak mengajukan rancangan undang – undang kepada dewan perwakilan rakyat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
E. Presiden berhak mengajukan rancangan undang – undang kepada Dewan Perwakilan Rakyat.
Maaf kalau salah
#semogamembantu#
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizkyfadil630 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jul 21