6. Dengan disahkannya UUD NRI Tahun 1945, Pancasila juga sah

Berikut ini adalah pertanyaan dari jmlalok pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

6. Dengan disahkannya UUD NRI Tahun 1945, Pancasila juga sah sebagai dasar negara Indonesia. Mengapa demikian? A. Dasar negara ada dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945 B. Proses perumusan dasar negara dan hukum dasar dilakukan bersama C. Syarat sahnya UUD NRI Tahun 1945 adalah pengesahan dasar negara Indonesia D. Pengesahan Pancasila dan UUD NRI dilakukan bersamaan untuk meng- hemat waktu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Dasar Negara ada dalam Pembukaan UUD NRI Tahun 1945.

\huge{\boxed{\boxed{\blue{PENDAHULUAN}}}}

Pancasila adalah Dasar Negara Indonesia dan dalam Pembukaan UUD 1945 pada alinea ke-4 tercantum rumusan sila sila Pancasila sebagai Dasar Negara.

\huge{\boxed{\boxed{\pink{PEMBAHASAN}}}}

Rumusan Dasar Negara yang tercantum dalam naskah "Piagam Jakarta" dalam sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 mengalami perubahan. Rumusan dasar negara yang diubah adalah sila pertama yang berbunyi "Ketuhanan, Dengan Kewajiban Menjalankan Syariat Islam bagi Pemeluk-Pemeluknya" dihapus.Sehingga diganti menjadi "Ketuhanan Yang Maha Esa". Jika tidak maka rakyat Indonesia bagian timur lebih baik memisahkan diri dari Negara Republik Indonesia yang baru saja diproklamasikan. Sehingga Muh.Hatta berusaha meyakinkan tokoh tokoh Islam demi persatuan dan kesatuan bangsa.

\huge{\boxed{\boxed{\purple{PELAJARI \: \: LEBIH \: \: LANJUT}}}}

\huge{\boxed{\boxed{\red{DETAIL \: \: JAWABAN : }}}}

  • Kelas : VII SMP
  • Mapel : PPKn
  • Materi : Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara
  • Bab : 1
  • Kode kategorisasi : 7.9.1
  • Kata kunci : Dasar Negara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indahindriani8315 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22