Berikut ini adalah pertanyaan dari sucyrdia7 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Hal yang melatar belakangi suatu negara menganut sistem pemerintahan presidensial dimana presiden sebagai kepala negara sekaligus kepala pemerintahan dengan periodisasi jabatan tertentu adalahA.stabilisasi pemerintahan dengan dukungan tunggal partai politik diparlemen
B.kedudukan presiden sangat tergantung pada mayoritas dukungan parlemen
C.kestabilan pemerintahan menekankan kerja sama presiden dengan parlemen
D.periodisasi pemerintahan yang berkelanjutan dengan dukungan parlemen
E.pemerintahan berjalan stabil sesuai dengan periode /masa jabatan tertentu
B.kedudukan presiden sangat tergantung pada mayoritas dukungan parlemen
C.kestabilan pemerintahan menekankan kerja sama presiden dengan parlemen
D.periodisasi pemerintahan yang berkelanjutan dengan dukungan parlemen
E.pemerintahan berjalan stabil sesuai dengan periode /masa jabatan tertentu
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
E.
Penjelasan:
Pemerintahan berjalan stabil sesuai dengan periode/masa jabatan tertentu atau selama masa jabatan presiden tersebut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh novitariani43 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jul 21