Retno bersahabat dengan Lastri yang mana status sosialnya berbeda. Retno

Berikut ini adalah pertanyaan dari baraccodm pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Retno bersahabat dengan Lastri yang mana status sosialnya berbeda. Retno selalu membantu dan mengajak Lastri untuk pulang bersama. Perbuatan Retno tersebut mencerminkan ...a. Merasa terpanggil karena merasa lebih kaya
b. Sadar akan adanya kewajibannya
c. Mengakui persamaan derajat anatara sesama manusia
d. Yang terpuji untuk ditiru oleh orang lain
e. Seorang yang berbudi pekerti baik dan lihur​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. mengakui persamaan derajat antara sesama manusia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gabbyelaaisyalif dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21