Sikap positif yang dikembangkan warga Negara sebagai implementasi nilai-nilai Pancasila

Berikut ini adalah pertanyaan dari shopiadella6 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sikap positif yang dikembangkan warga Negara sebagai implementasi nilai-nilai Pancasila adalah sebagai berikut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:.mendukung kebijakan pemerintah dalam penyelenggaraan negara yang demokratis dan bebasdari KKN

b.berpartisipasi dalam rangka pelaksanaan pembangunan nasional

c.mengembangkan prinsip toleransi, bekerjasama pada setiap peri kehidupan

d.memajukan kesejahteraan umum serta mencerdaskan kehidupan bangsa

e.bersikap terbuka terhadap perubahan yang berdampak pada kemaslahatan bangsa

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh paulus12312 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22