Berikut ini adalah pertanyaan dari ibasnibos pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
berikan contoh peraturan yang ada di sekolah, masyarakat dan keluarga. minimal 3!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
agar semuanya berjalan dengan lancar dan aman jika kita tidak menaati peraturan yang berlaku maka lingkungan kita tidak akan berjalan dengan aman dan lancar ataupun baik dan teratur
Penjelasan:
contoh peraturan yang ada di sekolah
1. mengikuti upacara bendera
2. tidak boleh mengecat rambut
3. tidak boleh menggunakan sepatu selain warna hitam
contoh peraturan yang ada di keluarga
1. Menghormati kedua orang tua.
2. Saling menghargai antara anggota keluarga.
3. Saling membantu antara anggota keluarga
contoh peraturan yang ada di masyarakat
1. dilarang mencuri.
2. dilarang melanggar lalu lintas.
3. tidak boleh berkata kotor.
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masterbrainly01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 02 Apr 22