Pancasila memiliki lima nilai, salah satunya nilai kerakyatan. ciri seseorang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Zakyaputri8144 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pancasila memiliki lima nilai, salah satunya nilai kerakyatan. ciri seseorang yang mengimplementasikan nilai kerakyatan dalam pancasila adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

- Kerakyatan -

━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━

Berikut, adalah ciri seseorang yang mengimplementasikan nilai kerakyatan

  1. Saat musyawarah, dia menghargai semua pendapat orang tanpa membeda beda kan pihak dan tidak memandang bulu
  2. Menghargai perbedaan pendapat semua orang saat melakukan diskusi dan sebuah musyawarah
  3. Memberikan pendapat yang logis dan related dengan topik musyawarah atau topik sebuah diskusi
  4. Mendukung semua sistem pemerintahan dan ikut dalam membangun negara dan mendukung semua kegiatan pemerintahan

dan lainnya...

» PEMBAHASAN

Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang terdiri atas lima point penting yang sangat melekat dan menyentuh nilai nilai kehidupan dalam berbangsa dan bernegara, yaitu nilai ketuhanan yang mencakup sila pertama, nilai kemanusiaan yang mencakup sila ke dua, nilai kesatuan yang mencakup sila ke tiga, nilai kerakyatan yang mencakup sila ke empat, dan nilai keadilan yang mencakup sila ke lima.

Salah satu nya adalah sila pancasila ke empat yang memiliki nilai kerakyatan, pada sila tersebut melekat dengan musyawarah dan diskusi. Tetapi ada beberapa orang yang tetap menerapkan dan mengimplementasikan nilai kerakyatan tersebut, dan ciri ciri nya bisa kita lihat, mulai dari adanya toleransi antar perbedaan dan tidak adanya sikap memandang bulu atau sikap berpihak kepada satu golongan saja.

» PELAJARI LEBIH LANJUT

Materi tentang nilai kerakyatan

yomemimo.com/tugas/34456198

yomemimo.com/tugas/12146630

-----

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 Jan 22