Berikut ini adalah pertanyaan dari sanyakewis pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Pemerintah harus melakukan penguatan institusi penegak hukum dan sumber daya manusia. Pernyataan tersebut bisa menjadi bahan analisis sekaligus pembuktian bagi pemerintah tentang komitmen dalam memperkuat penegakan hukum. Upaya yang dilakukan pemerintah dalam memperkuat penegakan hukum adalah …
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
membentuk aparat penegak hukum, melaksanakan fungsi aparat penegak hukum,memperlakukan setiap orang dengan adil dan sama dimata hukum
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salsabilanasya547 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Aug 21