mengapa banyak masyarakat yang membuka usaha di bidang jasa?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari vivinendah6gmailcom pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa banyak masyarakat yang membuka usaha di bidang jasa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bisnis jasa banyak diminati karena modal yang harus dikeluarkan relatif lebih sedikit daripada bisnis di bidang komoditi. Kenapa bisa demikian? Sebab Anda bisa menghasilkan bermodalkan keahlian di bidang tertentu saja. Bahkan, beberapa usaha jasa tidak membutuhkan ongkos produksi sama sekali.

maaf kalo salah ya terimakasih

Jawaban:Bisnis jasa banyak diminati karena modal yang harus dikeluarkan relatif lebih sedikit daripada bisnis di bidang komoditi. Kenapa bisa demikian? Sebab Anda bisa menghasilkan bermodalkan keahlian di bidang tertentu saja. Bahkan, beberapa usaha jasa tidak membutuhkan ongkos produksi sama sekali.maaf kalo salah ya terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh misrokhah439 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Feb 22