18. Perhatikan nilai-nilai yang terkandung dalam sila-sila pancasila berikut ini1.

Berikut ini adalah pertanyaan dari nepinn pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

18. Perhatikan nilai-nilai yang terkandung dalam sila-sila pancasila berikut ini1. Suka memberi pertolongan kepada orang lain
2. Tidak semena-mena terhadap orang lain
3. Menghargai hasil karya orang lain
4. Cinta tanah air dan bangsa
Nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila, sila ke lima ditunjukan pada
nomor
C.
a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
19. Peran serta warga masyarakat agar tercipta suasana yang harmonis adalah
dengan ..
a. Menjaga parasaan orang lain dengan membatasi diri dalam bergaul
b. Mengunjungi kerabat atau saudara dekat yang sedang menderita sakit
Selalu bertingkah laku rendah diri dalam setiap pergaulan di masyarakat
d. Menjaga kerukunan hidupnya dengan tetangga atas dasar saling
menghormati
20. Tujuan Hukum adalah ........
a. Menciptakan ketertiban
b. Membela orang yang sedang berperkara di pengadiln
c. Menciptakan kerja sama yang baik antara kepolisian jaksa dan hakim
d. Memberi hukuman yang berat
21. Pernyataan berikut ini merupakan pokok-pokok pikiran pembukaan UUD 1945
yang tercantum dalam penjelasan UUD 1945, kecuali
a. Negara berkedaulatan rakyat
c. Negara berkebangsaan
b. Negara berkeadilan sosial
d. Negara persatuan
22. Alinea IV pembukaan UUD 1945 merupakan inti sari pembukaan dalam arti
yang sebenarnya. Isi alinea tersebut adalah...........
a. Memajukan kesejahteraan umum
b. Mencerdaskan kehidupan bangsa
C. Ikut melaksanakan ketertiban dunia
d. Melindungi segenap bangsa indonesia
23. Contoh sikap positif terhadap pembukaan UUD 1945 adalah ......
a. Berjuang melawan kebijakan pemerintah untuk kepentingan partai
b. Bertanding demi ketenaran dan imbalan hadiah
c. Menjunjung tinggi hukum yng berlaku dan mendukung perjuangan bangsa
indonesia
d. Bersedia menyerahkan jiwa dan raga​
18. Perhatikan nilai-nilai yang terkandung dalam sila-sila pancasila berikut ini1. Suka memberi pertolongan kepada orang lain2. Tidak semena-mena terhadap orang lain3. Menghargai hasil karya orang lain4. Cinta tanah air dan bangsaNilai-nilai yang terkandung dalam pancasila, sila ke lima ditunjukan padanomorC.a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 2 dan 3d. 2 dan 419. Peran serta warga masyarakat agar tercipta suasana yang harmonis adalahdengan ..a. Menjaga parasaan orang lain dengan membatasi diri dalam bergaulb. Mengunjungi kerabat atau saudara dekat yang sedang menderita sakitSelalu bertingkah laku rendah diri dalam setiap pergaulan di masyarakatd. Menjaga kerukunan hidupnya dengan tetangga atas dasar salingmenghormati20. Tujuan Hukum adalah ........a. Menciptakan ketertibanb. Membela orang yang sedang berperkara di pengadilnc. Menciptakan kerja sama yang baik antara kepolisian jaksa dan hakimd. Memberi hukuman yang berat21. Pernyataan berikut ini merupakan pokok-pokok pikiran pembukaan UUD 1945yang tercantum dalam penjelasan UUD 1945, kecualia. Negara berkedaulatan rakyatc. Negara berkebangsaanb. Negara berkeadilan sosiald. Negara persatuan22. Alinea IV pembukaan UUD 1945 merupakan inti sari pembukaan dalam artiyang sebenarnya. Isi alinea tersebut adalah...........a. Memajukan kesejahteraan umumb. Mencerdaskan kehidupan bangsaC. Ikut melaksanakan ketertiban duniad. Melindungi segenap bangsa indonesia23. Contoh sikap positif terhadap pembukaan UUD 1945 adalah ......a. Berjuang melawan kebijakan pemerintah untuk kepentingan partaib. Bertanding demi ketenaran dan imbalan hadiahc. Menjunjung tinggi hukum yng berlaku dan mendukung perjuangan bangsaindonesiad. Bersedia menyerahkan jiwa dan raga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

18. D. 2 dan 4

19. D. Menjaga kerukunan hidupnya dgn etangga atas dasar saling menghormati.

20. C. Menciptakan kerja sama yg baik antara kepolisian jaksa dan hakim.

21. D. Negara persatuan

22. B. Mencerdas kan kehidupan bangsa

23. C. Menjunjung tinggi hukum yb berlaku dan mendukung perjuangan bangsa indonesia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nababanjelita110507 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21