1.makna dari lambang sila ke-4 adalah a .setiap manusia laki-laki

Berikut ini adalah pertanyaan dari kahilahsyifa4 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.makna dari lambang sila ke-4 adalaha .setiap manusia laki-laki dan perempuan membutuhkan satu sama lain yang saling membantu dan perlu bersatu sehingga menjadi kuat
B .melambangkan sebuah cahaya seperti cahaya yang dipancarkan oleh tuhan kepada setiap manusia
pohon besar yang bisa digunakan oleh c.banyak orang sebagai tempat berteduh dibawahnya
D. hewan sosial yang suka berkumpul seperti halnya musyawarah di mana orang-orang harus berkumpul untuk mendiskusikan sesuatu
2. berilah contoh perilaku yang mencerminkan sikap kepahlawanan yang kamu ketahui!
3. perilaku apa saja yang patut diteladani dari pangeran Diponegoro?
4. apakah makna dari sila ke-4?
5. tulislah 4 contoh sikap yang mencerminkan sila keempat Pancasila!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.D. hewan sosial yang suka berkumpul seperti halnya musyawarah di mana orang-orang harus berkumpul untuk mendiskusikan sesuatu

2. -Rela berkorban

- bertanggung jawab

cnthny

-Melakukan Donor Darah.

-Membuang Sampah yang di Sekitar Lingkungan Kita.

-Orang Tua yang Merawat Anak-Anaknya.

3.Berjiwa kepemimpinan.

Berjiwa kepemimpinan.Rela berkorban

Pemberani.

4. Makna dari simbol sila keempat adalah hewan banteng yang merupakan hewan sosial dan suka berkumpul. Sehingga sila keempatmengibaratkan masyarakat Indonesia yang senang berkumpul untuk musyawarah dan mufakat dalam mendiskusikansesuatu

5. -bermusyawarah

-Saling menghargai pendapat.

-mengutamakan kepentingan bersama

-Menghargai hasil musyawarah.

-Ikut serta dalam pemilu, pilpres, dan pilkada

Penjelasan:

moga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rinamanurung580 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22