Berikut ini adalah pertanyaan dari ibauubuabi pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1. Peristiwa Sumpah Pemuda merupakan suatu pengakuan dari pemuda-pemudi Indonesia yang mengikrarkan satu tanah air , satu bangsa, dan satu bahasa. Sumpah Pemuda yang dibacakan pada tanggal 28 Oktober 1928 merupakan hasil rumusan dari Kongres Pemuda II. Tanggal tersebut hingga kini diperingati setiap tahun sebagai hari Sumpah Pemuda.Faktor yang dapat mendorong persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia sesuai dengan pernyataan tersebut adalah A. rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
B. adanya ideologi nasional yang tecermin dalam simbol negara
C. adanya tekad serta keinginan untuk bersatu di kalangan bangsa Indonesia
D. terdapat rasa senasib dan seperjuangan yang diakibatkan oleh faktor sejarah
E. ada ancaman dari luar yang menyebabkan muncul semangat nasionalisme di kalangan bangsa Indonesia
2. Indonesia mempunyai jumlah penduduk yang sangat padat, melebihi 250 juta jiwa. Apabila jumlah penduduk sangat besar ini dapat dikelola dan dikembangkan, potensinya akan menjadi sumber daya manusia yang luar biasa. Indonesia terdiri dari berbagai suku, budaya, dan agama.
Namun, perbedaan-perbedaan tersebut tidak menjadi penghalang untuk tetap bersatu karena adanya alat pemersatu bangsa, yaitu antara lain
A. wawasan Nusantara
B. adat istiadat lokal
C. UUD NRI Tahun 1945
D. Garis-Garis Besar Haluan Negara
E. dasar falsafah negara yaitu Pancasila
B. adanya ideologi nasional yang tecermin dalam simbol negara
C. adanya tekad serta keinginan untuk bersatu di kalangan bangsa Indonesia
D. terdapat rasa senasib dan seperjuangan yang diakibatkan oleh faktor sejarah
E. ada ancaman dari luar yang menyebabkan muncul semangat nasionalisme di kalangan bangsa Indonesia
2. Indonesia mempunyai jumlah penduduk yang sangat padat, melebihi 250 juta jiwa. Apabila jumlah penduduk sangat besar ini dapat dikelola dan dikembangkan, potensinya akan menjadi sumber daya manusia yang luar biasa. Indonesia terdiri dari berbagai suku, budaya, dan agama.
Namun, perbedaan-perbedaan tersebut tidak menjadi penghalang untuk tetap bersatu karena adanya alat pemersatu bangsa, yaitu antara lain
A. wawasan Nusantara
B. adat istiadat lokal
C. UUD NRI Tahun 1945
D. Garis-Garis Besar Haluan Negara
E. dasar falsafah negara yaitu Pancasila
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.C.Adanya tekad serta keinginan untuk bersatu di kalangan bangsa Indonesia
2.C.UUD NRI Tahun 1945
Penjelasan:
maaf kalau salah:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh feditaandini dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Feb 22