Apa saja kegiatan yang sesuai dengan penerapan sila-sila Pancasila Tuliskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari megasirait678 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa saja kegiatan yang sesuai dengan penerapan sila-sila Pancasila Tuliskan sila yang telah diterapkan dalam kegiatan tersebut dan jelaskan alasanmu​
Apa saja kegiatan yang sesuai dengan penerapan sila-sila Pancasila Tuliskan sila yang telah diterapkan dalam kegiatan tersebut dan jelaskan alasanmu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pak Doni memelihara orang utan di rumahnya, merupakan kegiatan yang tidak mencerminkan Pancasila. Mengapa? Karena orang utan merupakan satwa yang di lindungi, orang utan juga hidup secara berkelompok/tidak dapat dipisah.

2. Rani dan Toni bekerja sama untuk menolong kucing yang terjebak di dalam parit, merupakan kegiatan yang mencerminkan nilai Pancasila Sila ke 2 Kemanusiaan yang Adil dan Beradab. Karena, rasa kemanusiaan bukan hanya ditujukan untuk manusia tetapi juga makhluk hidup lainnya, seperti hewan dan tumbuhan. Saling menolong merupakan ciri khas warga negara Indonesia.

3. Keluarga Dito bermusyawarah untuk memutuskan jenis hewan yang akan mereka pelihara, merupakan kegiatan yang mencerminkan nilai Pancasila Sila ke 4 Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan. Karena, mereka melakukan musyawarah untuk menghasilkan mufakat (keputusan bersama dari perolehan voting/pendapat).

4. Pemburu liar memburu gajah untuk diambil gading nya, merupakan kegiatan yang tidak mencerminkan nilai Pancasila Sila ke 2 Kemanusiaan yang Adil dan Beradab. Seharusnya gajah dilestarikan bukan diburu. Karena dapat menyebabkan populasi gajah berkurang.

5. Komang bangga akan jalak Bali sebagai salah satu hewan asli Indonesia, merupakan kegiatan yang mencerminkan nilai Pancasila Sila ke 3 Persatuan Indonesia. Sebagai, warga negara Indonesia kita harus bangga apa yang menjadi ciri khas Indonesia itu sendiri. Jika kita tidak bangga, lantas siapkah kita jika salah satu dari kekayaan alam yang di Indonesia diakui oleh negara lain? Yang pasti tidak dan tidak akan pernah.

6. Kakak dan adik membagi tugas secara adil untuk merawat kucing kesayangan mereka, merupakan nilai yang mencerminkan nilai Pancasila Sila ke 5 Keadilan Sosial bagi seluruh Rakyat Indonesia. Ikut serta adil dalam merawat

kucing dapat menimbulkan rasa ketentraman dan kerja sama yang baik.

#Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cellasunxy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Dec 21