Berikut ini adalah pertanyaan dari Devannogg pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
3. Salah satu dampak positif dari keberagaman sosial budaya di bidang pendidikan, yaitu A. Menumbuhkan rasa saling menghargai antarsiswa B. Menjadi manfaat warga masyarakat sekitar saja C. Menumbuhkan sikap tenggang rasa dan menang sendiri D. Menjadikan lingkungan desa wisata banyak dikunjungi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A.
Penjelasan:
itu di bidang pendidikan, jdi cari yang ada kata "sekolah" atu "siswa/murid" gtu
semoga membantu!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wandaniindriputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Mar 22