Sebutkan contoh sikap dan perilaku yang mencerminkan menjaga "keutuhan NKRI"

Berikut ini adalah pertanyaan dari arirezaadriansyah1 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan contoh sikap dan perilaku yang mencerminkan menjaga "keutuhan NKRI" maupun yang "mengancam keutuhan NKRI", masing-masing 7 contoh! NGASAL GW LAPOR​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

menjaga keutuhan NKRI:

-toleransi antar umat beragama

-menghargai orang lain

-menghormati orang lain

-rukun dengan warga masyarakat

-membantu orang yang terkena musibah

-ikut bergotong royong membersihkan lingkungan

-tidak bertengkar dengan orang lain

mengancam keutuhan NKRI:

-bertengkar dengan orang lain

-tidak menghargai orang lain

-tidak menghormati orang lain

-membeda beda umat beragama

-mengejek orang lain

-tidak mau membantu orang yang sedang kesusahan

-bersikap seenaknya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bcnhc dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22