1. Tuliskan 5 hakmu terhadap sumber energi! 2. Tuliskan 5 kewajibanmu

Berikut ini adalah pertanyaan dari gracewiliang pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Tuliskan 5 hakmu terhadap sumber energi!2. Tuliskan 5 kewajibanmu tehadap sumber energi!

Tolong dong

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

HAK terhadap sumber daya energi!

1.) mendapat sumber energi yang cukup.

2.) mendapat kebebasan dalam menggunakan energi.

3.) terhindar dari kelangkaan energi.

4.) terpenuhinya kebutuhan akan berbagai jenis energi.

5.) mendapatkan tarif untuk membayar energi secara wajar.

KEWAJIBAN terhadap sumber daya energi!

1.) menghemat energi.

2.) menjaga dan melestarikan sumber daya energi.

3.) memanfaatkan dan menggunakan teknologi ramah lingkungan.

4.) melakukan reboisasi untuk menjaga ketersediaan sumber.

5.) menggunakan energi dengan bijaksana.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diankartika24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Jul 22