Mengapa perbedaan diumpamakan dengan pelangi di langit yang cerah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zibranfitri12 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Mengapa perbedaan diumpamakan dengan pelangi di langit yang cerah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pelangi muncul karena butiran butiran air hujan yang bertebaran di atmosfer pada saat sebelum atau setelah hujan terkena sinar matahari. Sinar matahari akan dipatahkan oleh butiran butiran air hujan. Pada saat itu titik air hujan membiaskan cahaya dan menghasilkan deretan warna yang berbeda beda

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khanifatulnur dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 May 22