1. Para pendiri Negara Kesatuan Republik Indonesia menyepakati dasar negara Republik

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hasjim101 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Para pendiri Negara Kesatuan Republik Indonesia menyepakati dasar negaraRepublik Indonesia Pancasila pada tanggal ....
A. 18 Agustus 1945
B. 17 Agustus 1945
C. 16 Agustus 1945
D. 15 Agustus 1945

2. “....maka disusunlah kemerdekaan kebangsaan Indonesia itu dalam suatu Undang-
Undang dasar negara Indonesia, yang terbentuk dalam suatu susunan negara
Indonesia yang berkedaulatan rakyat dengan berdasarkepada.....”
Ini menunjukan pengertian Pancasila sebagai dasar negara yang dengan jelas
dinyatakan dalam .....
A. penjelasan UUD 1945
B. pasal-pasal UUD 1945
C. Pembukaan UUD 1945
D. batangtubuh UUD 1945,

3. Dalam suatu rapat terjadi perbedaan pendapat yang dipertahankan oleh
masing-masing kelompok, sebagai pendapat yang paling tepat untuk dijadikan
keputusan dalam rapat sehingga rapat menemui jalan buntu. Dalam kondisi
seperti itu akhirnya pemimpin rapat mengambil kebijakan keputusan rapat di tunda,
dan memanggil perwakilan dari masing-masing kelompok peserta rapat, untuk
membahas permasalahan dalam rapat kecil. Sikap yang diambil pemimpin
rapat ini sebagai bentuk perwujudan sila keempat Pancasila.
Berdasarkan ilustrasi tersebut menunjukkan Pancasila sebagai pandangan hidup
yang berfungsi ....
A. menunjukkan arah atau tujuan yang akan dicapai sesuai dengan cita-cita
Bangsa,
B. memberikan kemampuan untuk menyaring pengaruh-pengaruh yang negatif
C. menunjukkan gagasan-gagasan mengenai wujud kehidupan yang dicita-citakan
D. menjadi pegangan dan pedoman dalam menyelesaikan masalah dan tantangan

4. Sebagai petunjuk dalam kehidupan sehari-hari masyarakat Indonesia baik dari
segi sikap maupun perilaku haruslah selalu dijiwai oleh nilai-nilai luhur Pancasila.
Pernyataan di atas merupakan pengertian Pancasila sebagai ....
A. Pandangan hidup ,
B. Dasar negara
C.Cita-cita luhur
D. Ideology Negara

5. Iwan beragama Islam dan Andi beragama Kristiani, keduanya menjalin
persahabatan yang baik. Sikap mereka dalam membina kerukunan antar umat
beragama dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa tersebut merupakan
pengamalan nilai-nilai Pancasila ....
A. Persatuan Indonesia
B. Kemanusiaan yang adildanberadab
C. Ketuhanan Yang Maha Esa,
D. Keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia

6. Perhatikan pernyataan berikut :
1.Mengembangkan sikap adil terhadap sesama
2. Menjaga keseimbangan hak dan kewajiban
3. Tidak memaksakan agama kepada orang lain
4. Menghormati hak orang lain
5. Tidak bergaya hidup mewah
Dari data di atas pengamalan sila Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
ditunjukkan dengan nomor ...
A. 1,2,3 dan 4
B. 2,3,4 dan 5
C. 1,2, 4 dan 5,
D. 1,3, 4 dan5

7. Salah satu contoh sikap yang sesuai dengan Pancasila sila Kemanusiaan Yang
Adil dan Beradab adalah ....
A. memberi sumbangan kepada korban bencana alam,
B. membina kerukunan dengan pemeluk agama lain
C. mengutamakan musyawarah untuk mufakat
D. menjaga persatuan dan kesatuan bangsa

8. Salah satu nilai kebersamaan yang timbul dari para perumus saat melakukan rapat perumusan
Dasar Negara adalah ...
A. melindungi hak golongan minoritas
B. mengutamakan golongan mayoritas
C. menghargai orang lain yang berpendapat sama
D. mengedepankan semangat persatuan bangsa,

9. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Memakai seragam sesuai ketentuan sekolah
2. Menjaga keutuhan barang-barang milik sekolah
3. Menjadi anggota Palang Merah untuk membantu Korban Bencana Alam
4. Ikut serta dalam kegiatan kerja bakti yang diselenggarakan di desa / keluragan
5. Tidak membedakan bergaul dengan teman karena agamanya
Contoh sikap yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila di lingkungan sekolah
ditunjukkan oleh nomor....
A. 1, 2, dan3
B. 1, 2, dan 5
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4, dan 5

10. Pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan UUD 1945 merupakan
perwujudan dari sila-sila dalam Pancasila. Selanjutnya, pokok-pokok pikiran
tersebut dijabarkan atau dijelaskan dalam Batang Tubuh UUD 1945 melalui ....
a. Bentuk-bentuknya
b. Jumlah kalimatnya
c. Alenia-alenianya
d. Pasal-pasalnya,

11. Perhatikan data berikut !
(1) Menetapkan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
(2) Memilih Presiden dan Wakil Presiden yaitu Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta
(3) Memilih menteri-menteri negara
(4) Membentuk sebuah Komite Nasional, untuk membantu Presiden
Hasil Sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 adalah ....
A. (1) , (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4),
C. (1) , (3) dan (4)
D. (2) ,(3) dan (4)

12. Keinginan bangsa Indonesia untuk ikut serta melaksanakan ketertiban dunia
berdasarkan kemerdekaan dan perdamaian abadi termuat dalam Pembukaan
UUD 1945 alenia ....
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat

13.Keberagaman harus membentuk masyarakat Indonesia yang memiliki toleransi dan sikap saling
mengharagai. Oleh karena itu diperlukan adanya ...
A.Komietmen persatuan bangsa dalam keberagaman
B. Komietmen untuk membangun daerahnya masing-masing
C. Komietmen untuk mensekahterakan rakyat di daerah tertinggal
D. Komietmen untuk memajukan daerahnya dalam bingkai daerah persatuan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.tgl 18 agustus 1945(A)

2.batangtubuh UUD 1945(D)

3.menjadi pegangan dan pedoman dalam menyelesaikan masalah dan tantangan(D)

4.pandangan hidup(A)

5. persatuan indonesia (A)

6.1,2,3 dan 4(A)

7.memberikan sumbangan Kepada Korean bencana alam (A)

8.mengedepankan semangat persatuan bangsa(D)

9.2,3 dan 4(C)

10.alenia-alenianya(C)

11.1,2 dan 4(B)

12.keempat(D)

13.komitmen persatuan bangsa dalam keberagaman(A)

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kenzoshaq dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22