UUD 1945 pasal 31 berbunyi " Setiap warga negara berhak

Berikut ini adalah pertanyaan dari rach43l19 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

UUD 1945 pasal 31 berbunyi " Setiap warga negara berhak memperoleh pendidikan dan pengajaran". Jelaskan apa yang akan terjadi jika pemerintah Indonesia tidak menjamin tentang pendidikan dan pengajaran!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bangsa Indonesia akan menjadi bangsa yang terbelakang karena warga negaranya tidak mempunyai ilmu yang cukup

Penjelasan:

pendidikan sangat penting bagi masyarakat di sebuah negara. Jika negara tidak memberikan pendidikan pada warganya. Negara tersebut tidak akan pernah berkembang atau maju.

Maaf kalau salah

Jadikan jawaban terbaik

Terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LKRSalman81 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22