Berikut ini adalah pertanyaan dari ratnakoeiriyah pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi berbagai sumber daya yang dapat dimanfaatkan untukpengembangan masyarakat dan mengidentivikasi permasalahan sosial di Desa Patoameme. Metodeyang digunakan dalam penelitian ini adalah metode induktif dengan analisa menggunakan pendekatankualitatif untuk mencari tahu kondisi sebenarnya di lapangan. Data diperoleh dengan cara observasi, studidokumentasi, wawancara mendalam dan kelompok diskusi terfokus. Informan penelitian terdiri dari tokohmasyarakat dan petugas lapangan. Penulisan dilakukan dengan mendeskripsikan data yang diperolehberupa sumber daya dan permasalahan sosial. Hasil penelitian menunjukkan, bahwa terdapat pengelolaandan pendayagunaan sumber daya alam, manusia dan sosial yang belum dimanfaatkan secara maksimal.Adapun permasalahan sosial yang dominan adalah kemiskinan dengan turunannya, yaitu balita telantar,anak telantar dan lanjut usia telantar. Berdasarkan hasil penelitian, direkomendasikan dilaksanakannyaprogram pemberdayaan masyarakat yang berbasis pada sumberdaya alam lokal dalam rangka pengurangankemiskinan.Kata Kunci: sumber daya, permasalahan sosial, daerah tertinggal.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pemulungkenur dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 28 Apr 22