B. Untuk mengasah dan menguji kemampuan reflektif kalian, coba berikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari cnamirafasha pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

B. Untuk mengasah dan menguji kemampuan reflektif kalian, coba berikan jawaban soal-soal melengkapi berikut ini dengan cepat dan tepat!1. Proklamasi kemerdekaan Indonesia dilaksanakan pada hari

2. Teks proklamasi ditulis di rumah


3. Teks proklamasi diketik oleh


4. Pertempuran lima hari di Semarang yang terjadi pada tanggal

5. Anggota KNIP dilantik pada 29 Agustus 1945 oleh


C. Untuk mengasah cara berpikir kalian secara rasional, logis, kritis, dan analistis, coba berikan jawaban soal-soal essay berikut ini dengan kemampuan berpikir kalian sendiri!

1. Apa saja isi keputusan pada sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945? Jawab:

2. Siapa saja yang menyusun teks proklamasi? Jawab:

3. Bagaimana aksi heroik yang terjadi di Yogyakarta? Jawab:

4. Apa penyebab terjadinya peristiwa bendera di Hotel Yamato? Jawab:

5. Mengapa setelah proklamasi perlu dibentuk badan keamanan dan pertahanan? Jawab:

tolong cepat jawab nya dan niat,untuk yang udah jawab makasih ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

1. mengesahkan dan menetapkan RUU atau yang dibuat dalam sidang ke-2 BPUPKI menjadi UUD negara RI atau dikenal dengan UUD 1945

-memilih Ir. Soekarno dan Moh Hatta menjadi presiden dan wakil presiden

2. naskah proklamasi yang disusun oleh Soekarno Hatta dan Ahmad Soebardjo

3. jawaban peristiwa heroik di Yogyakarta terjadi pada tgl tanggal 26 September tahun 1945 yaitu ketika para pegawai instansi pemerintah dan perusahaan perusahaan yang dikuasai oleh pemerintah Jepang Melakukan aksi mogok kerja .

4 ini terjadi akibat gagalnya perundingan antara Sudirman dan lain-lain untuk menurunkan bendera Belanda berwarna Merah ,putih ,biru

5. badan keamanan rakyat dibentuk dengan tujuan menjamin ketentraman umum dan untuk mengamankan wilayah agar tidak ada penyusup yang masuk

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maurasitio96 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 May 22